6. Kapan penerima baru mendapatkan distribusi dan pencairan kartu BST?
Untuk penerima baru tetap akan memperoleh bantuan di bulan Maret 2021 dengan penjadwalan undangan pendistribusian kartu BST yang akan dibagikan oleh Bank DKI ke penerima.
7. Bagaimana dengan penerima yang sudah terdaftar di Tahap I dan belum hadir saat undangan pendistribusian kartu?
Pemprov DKI melalui bank DKI mengundang kembali pendistribusian kartu rekening BST penerima melalui jadwal undangan yang sudah ditentukan.
8. Kapan dilakukan pencairan BST tahap 3?
Pencairan BST tahap 3 akan dilakukan pada akhir Maret 2021.
9. Selanjutnya nanti akan ada proses tambahan penerima lagi di tahap selanjutnya?
Mengacu pada data terakhir hasil muskel yang sudah dilakukan di bulan Februari 2021.
Selanjutnya: Gencar Perangi Penolakan Vaksin Corona dengan Mengancam dan Memaksa
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News