6. Booster pertama Sinopharm
Untuk yang memakai booster pertama Sinopharm, maka bisa menggunakan pilihan booster kedua sebagai berikut:
- Sinopharm diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
- Zivifax diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
7. Booster pertama Covovax
Sementara itu, pengguna yang menggunakan booster pertama Covovax, maka bisa menggunakan booster kedua sebagai berikut:
- Covovax diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
Lantas di manakah lokasi booster kedua untuk lansia di Jakarta?
Lokasi vaksin Covid-19 booster kedua untuk lansia Lansia bisa mendapatkan vaksinasi Covid-19 booster kedua di berbagai puskesmas dan juga RSUD di wilayah Jakarta.
Hal itu ditegaskan oleh Kepala Seksi Surveilans, Epidemiologi, dan Imunisasi Dinas Kesehatan DKI Ngabila Salama kepada Kompas.com, Kamis (24/11/2022).
“Lokasi di seluruh jakarta bisa cek Dinkes DKI, puskesmas dan RSUD di IG,” kata dia.
Lokasi Vaksin Covid-19 Booster Kedua
Berikut ini sejumlah lokasi vaksin Covid-19 booster kedua untuk para lansia:
1. Jakarta Barat
Lokasi vaksinasi di Jakarta Barat, masyarakat bisa mendatangi lokasi berikut:
- RS Pertamina Tanjung Duren: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- RS. Royal Taruma: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- RS. Mitra Keluarga: Sabtu pukul 09.00-11.00 WIB
- Klinik Salvo Kalideres: Sabtu pukul 08.00-14.00 WIB
- RPTRA Dupa Wangi: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Kembangan: Sabtu - Minggu pukul 15.00-17.00 dan 19.00-20.30 WIB
- Lippo Mal Puri Kembangan: Senin - Sabtu pukul 10.00-14.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Palmerah: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Taman Sari: Sabtu - Minggu pukul 08.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Tambora: Sabtu pukul 08.00-14.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Cengkareng: Sabtu - Minggu pukul 08.00-11.00 WIB
Baca Juga: 3 Hal Penting Soal Vaksinasi Covid-19 Booster Kedua: Target, Syarat, & Jenis Vaksin
2. Jakarta Utara
Berikut lokasi untuk vaksinasi booster di Jakarta Utara:
- Puskesmas Kelurahan Marunda Cilincing: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- Puskesmas Kelurahan Semper Timur: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- Puskesmas Kelurahan Cilincing 1: Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
- Pustu Rusun Marunda: Minggu pukul 08.00-11.00 WIB AGP (Artha Graha Peduli)
- Ancol: Sabtu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Pademangan: Minggu 08.30-12.00 WIB
- Balai Wrga Kelurahan Pejagalan Penjaringan: Sabtu - Minggu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kelurahan Kamal Muara: Sabtu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kelurahan Papanggo: Sabtu pukul 08.30-11.30 WIB
- Puskesmas Kecamatan Tanjung Priok: Minggu pukul 08.30-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Kelapa Gading: Senin - Minggu pukul 13.00-14.30 WIB
- Puskesmas Rawa Badak Utara 1: Sabtu - Minggu pukul 08.00-11.00 WIB
3. Jakarta Pusat
Berikut ini beberapa lokasi vaksinasi booster di Jakarta Pusat:
- Taman Lap Banteng (Sawah Besar): Senin - Minggu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Sawah Besar: Senin - Minggu pukul 09.00-12.00 WIB
- Green Pramuka Square: Senin - Minggu pukul 10.00-14.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Kemayoran: Sabtu - Minggu pukul 08.00-12.00 WIB
- RSUD Tarakan: Senin - Sabtu pukul 08.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Johar Baru: Sabtu - Minggu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Senen: Sabtu - Minggu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Menteng: Sabtu - Minggu pukul 09.00-12.00 WIB
- Puskesmas Kecamatan Tanah Abang: Sabtu pukul 08.30-12.00 WIB
Baca Juga: Menkes: 74% Kasus Sedang dan Berat Covid-19 karena Belum Dapatkan Booster