Waspada Hujan disertai Kilat dan Angin, Prakiraan Cuaca Jakarta Jumat (5/7)

Kamis, 04 Juli 2024 | 14:15 WIB   Reporter: Tri Sulistiowati
Waspada Hujan disertai Kilat dan Angin, Prakiraan Cuaca Jakarta Jumat (5/7)

ILUSTRASI. Ilustrasi. Hujan disertai kilat.


CUACA BESOK - CUACA JAKARTA - BMKG merilis peringatan dini adanya potensi hujan disertai kilat dan angin kencang yang akan terjadi di sebagian wilayah Jakarta besok, Jumat (5/7). 

Anda menanti-nanti kapan hujan turun di Jakarta? 

Melansir dari website resmi Badan Meteroloogi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) sebagian besar wilayah Jakarta diperkirakan akan diguyur hujan pada siang, sore, dan dini hari. 

Bahkan, BMKG telah merilis peringatan dini adanya potensi hujan yang disertai kilat dan angin kencang yang bakal melanda sebagian besar wilayah Jakarta. 

Berikut uraian lebih lanjut prakiraan cuaca Jakarta hari Jumat (5/7): 

Jakarta Barat, Kota Jakarta Barat

Jam 00:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Sedang Suhu 27°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 24°C

Jakarta Pusat, Kota Jakarta Pusat

Jam 00:00 WIB : Cuaca Berawan Tebal Suhu 25°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 26°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 25°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 25°C

Jakarta Selatan, Kota Jakarta Selatan

Jam 00:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 27°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 24°C

Jakarta Timur, Kota Jakarta Timur

Jam 00:00 WIB : Cuaca Berawan Tebal Suhu 24°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 27°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Berawan Suhu 24°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Hujan Petir Suhu 24°C

Jakarta Utara, Kota Jakarta Utara

Jam 00:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 25°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 26°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Berawan Tebal Suhu 25°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan Suhu 25°C

Kepulauan Seribu, Kab. Kepulauan Seribu

Jam 00:00 WIB : Cuaca Hujan Petir Suhu 26°C
Jam 06:00 WIB : Cuaca Hujan Petir Suhu 26°C
Jam 12:00 WIB : Cuaca Berawan Tebal Suhu 26°C
Jam 18:00 WIB : Cuaca Hujan Petir Suhu 26°C
Demikian informasi BMKG hari ini terkait prakiraan cuaca. Selamat beraktivitas!

Baca Juga: Ini 5 Provinsi Rawan Karhutla dan Kekeringan Saat Kemarau

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Tri Sulistiowati
Terbaru