3. Jalur afirmasi penerima KJP Plus, terdaftar DTKS, anak pekerja/buruh penerima Kartu pekerja Jakarta, anak pengemudi Trans Jakarta yang mengemudikan bus kecil, dan anak penerima KJP Plus sekaligus penerima Program Indonesia Pintar (PIP)
- Pendaftaran atau pemilihan sekolah: 20-21 Juni 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 22 Juni 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
- Proses seleksi: 20-21 Juni 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 22 Juni 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
- Pengumuman: 22 Juni 2022 pukul 17.00 WIB
- Lapor diri: 23 Juni 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 24 Juni 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
4. Jalur Perpindahan Orangtua dan Anak Guru
- Pendaftaran atau pemilihan sekolah: 13-27 Juni 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 28 Juni 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
- Proses seleksi: 13-28 Juni 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 29 Juni 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
- Pengumuman: 29 Juni 2022 pukul 17.00 WIB
- Lapor diri: 30 Juni 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 1 Juli 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
Baca Juga: Syarat dan Jadwal Pendaftaran Calon Taruna Akmil 2022, Sebentar Lagi Ditutup
5. Tahap Kedua
- Pendaftaran atau pemilihan sekolah: 4-5 Juli 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 6 Juli 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
- Proses seleksi: 4-5 Juli 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 6 Juli 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
- Pengumuman: 6 Juli 2022 pukul 17.00 WIB
- Lapor diri: 7 Juli 2022 pukul 08.00-24.00 WIB dan 8 Juli 2022 pukul 00.01-14.00 WIB
Demikian informasi tentang jadwal PPDB di DKI Jakarta tahun 2022 jenjang SD, SMK, SMA, dan SMK. Catat dan persiapkan sejak sekarang dokumen apa saja yang diperlukan untuk mendaftar ke sekolah sesuai dengan jenjang buah hati.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News