PSBB transisi Jakarta berakhir Kamis (16/7) ini, apa kabar kasus positif Covid-19?

Kamis, 16 Juli 2020 | 13:24 WIB Sumber: Kompas.com
PSBB transisi Jakarta berakhir Kamis (16/7) ini, apa kabar kasus positif Covid-19?

ILUSTRASI. JAKARTA,24/06-PENYEMPROTAN DI PASAR. Petugas Palang MErah Indonesia (PMI) melakukan penyemprotan cairan disinfektan di Pasar Karang Anyar, Jakarta, Rabu (24/06). Penyemprotan cairan disinfektan yang dilakukan tersebut untuk memutus penyebaran virus corona


Berikut data penambahan kasus positif Covid-19 selama perpanjangan PSBB transisi di DKI Jakarta.

• 3 Juli : bertambah 144 menjadi 11.824 kasus

• 4 Juli : bertambah 215 menjadi 12.039 kasus

• 5 Juli : bertambah 256 menjadi 12.295 kasus

• 6 Juli : bertambah 231 menjadi 12.526 kasus

• 7 Juli : bertambah 199 menjadi 12.725 kasus

• 8 Juli : bertambah 344 menjadi 13.069 kasus

• 9 Juli : bertambah 293 menjadi 13.362 kasus

• 10 Juli : bertambah 236 menjadi 13.598 kasus

• 11 Juli : bertambah 359 menjadi 13.957 kasus

• 12 Juli : bertambah 404 menjadi 14.361 kasus

• 13 Juli : bertambah 279 menjadi 14.640 kasus

• 14 Juli : bertambah 275 menjadi 14.915 kasus

• 15 Juli : bertambah 258 menjadi 15.173 kasus

(Rindi Nuris Velarosdela)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "PSBB Transisi Jakarta Berakhir Kamis Ini, Kasus Positif Covid-19 Belum Melandai",

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Yudho Winarto

Terbaru